Menurut kepercayaan para penghobi ayam aduan, warna bulu ayam Bangkok aduan merupakan lambang mental dari ayam aduan oleh karenanya, mental ayam bangkok aduan dapat dibaca dari warna bulu tersebut dan bisa terbaca tentang baik buruknya ayam aduan tersebut. Kelebihan yang dimiliki ayam bangkok selain punya kecerdasan dalam bertarung juga mempunyai warna yang beranekaragam dengan keistimewaannya masing-masing. Oleh bebotoh/penghobi ayam aduan ada yang fanatik dengan warna bulu ayam yang diyakininya mampu untuk mencapai kemenangan. Sedangkan warna bulu ayam aduan sendiri mempunyai keistimewaan dalam penampilan bertarung juga warna ayam aduan tersebut mempunyai kekuatan dalam mengecilkan mental lawan. Berikut dibawah ini beberapa Warna Bulu Ayam Bangkok Super, Berpetuah dan Menangan yang perlu diwaspadai dalam peraduan. 1. Wiring kuning Warna ayam semacam ini disegani ayam ayam dengan warna lain. Disebut wiring kuning karena ayam mempunyai warna hitam dengan paruh, kaki, bulu hiasan
Seperti juga hobi burung kicau, ayam-ayam petarung yang sudah mempunyai prestasi mengagumkan,beberapa kali juara,bahkan pernah membunuh lawan tarungya, bisa memiliki harga yang tak umum hingga mencapai ratusan juta rupiah. Tapi tidak sedikit para penghobi ayam yang mencari dan melatih ayam petarung dari bahan / bakalan dari indukan berkualitas atau juara (pernah juara). Mereka berpendapat bahwa kualitas keturunan diwariskan dari indukanya yang mempunyai mental tempur yang tangguh. Selama ini kita hanya mengenal ayam bangkok sebagai ayam aduan, sebab di kalangan para pengemar ayam petarung banyak yang lebih memilih ayam bangkok sebagai jagoanya. Padahal banyak jenis ayam yang dijadikan sebagai ayam petarung yang berasal dari berbagai negara di dunia. Kekuatan serta kamampuan merekapun tidak kalah dari ayam yang berasal dari Thailand. Berikut ini adalah beberapa jenis ayam petarung populer yang umumnya ada di gelanggang tarung. #1. Ayam Bangkok Menempati posisi satu dari jenis-jenis aya